SELAMAT DATANG DI BLOG PUSKESMAS TAMBELANG

Rabu, 18 Mei 2011

Kegiatan PKM

Jumat, 21 Januari 2011

DATA PEGAWAI PUSKESMAS TAMBELANG



NO NAMANIP/NRPTTPANGKATGOLJABATAN
1Hj. Sri Romih Yuliani,SKM.Mkes19691107 198903 2 002PenataIII CKepala Puskesmas
2Dr. Fatimah19700611 200212 2 003PenataIII CDokter Umum
3Drg. A A Damarjati19721010 200501 2 004PenataIII CDokter Gigi
4Betty Helmy19590621 198601 2 001PenataIII CPerawat
5Siti Nuraeni19570501 198003 2 006PenataIII CPerawat
6dr.Kartini19820201 201001 2 008Penata Muda TK IIII.bDoter Umum
7Murtijah19551021 198409 2 001 Penata Muda TK IIII.bPerawat
8Yulia Martini19590313 198108 2 001Penata Muda TK IIII.bBidan
9Dedi Sutardi19630727 198603 1 015Penata Muda TK IIII.bKASUBAGTU
10Surapih19580913 198003 1 004 Penata Muda TK IIII.bPelaksana UPTD
11Anih Rumianih19690219 198903 2 001Penata Muda TK IIII.bBidan
12Nisroh19660616 198902 2 004 Penata Muda TK IIII.bPerawat
13Kristina Sidene19720823 199203 2 004Penata Muda TK IIII.bBidan
14Ivana Yuliyanti19810718 201001 2 005Penata Muda TK IIII.bApoteker
15Juriah Faujiah19710306 199202 2 001Penata Muda TK IIII.bBidan
16H Rinan AMK19730605 199703 1 004Penata MudaIII.aPerawat
17Rosah Rosmawati Am Keb19730806 199302 2 003Penata MudaIII.aBidan
18Nurhayati AMK19700419 199103 2 002Penata MudaIII.aPerawat
19Rumondang Butar Butar19690308 199403 2 003Pengatur TK III.dAsisten Apoteker
20Rustama Gultom19740827 199503 2 003Penata MudaIII.aPelaksana UPTD
21Kurdi AMK19770506 200701 1 003Pengatur II.cPerawat
22Mariyam Am Keb19740820 199703 2 003Pengatur II.cBidan
23Nurhasanah Mustika 19800911 200902 2 001Pengatur II.cPerawat
24Nunung Nurjanah19770712 201001 2 006Pengatur II.cPerawat
25Suryadi M Ali19791002 201001 1 003Pengatur II.cPerawat
26N.Seni Meilasari19850513 201001 2 007Pengatur II.cPerawat Gigi
27Dewi Purnamasari19851110 200902 2 001Pengatur II.cBidan
28Heni Cahyani19850112 201001 2 003Pengatur II.cBidan Desa
29Nanih Pidiasari19750601 200311 2 001Pengatur Muda TK III.bBidan
30Warsih Suwarsih10.4.047.7651PTTBidan Desa
31Nawiyah Hartini10.4.047.11991PTTBidan Desa
32Yoyoh Mujayanah10.4.048.8281PTTBidan Desa
33Ely Setiawati10.4.048.8272PTTBidan Desa
34Euis Am.Keb47PTTBidan Desa
35Evi Mulyani F873.3213.09.0194PTTBidan
36dr.TettyPTTDokter Umum
37Nurhikmah480 178 120Pengatur Muda II.aBidan
38Puji Handayani19771212 200501 2 013Pengatur Muda II.aBidan
39Sariah19770528 200701 2 004Pengatur Muda II.aBidan

Minggu, 05 Desember 2010

Penyakit Cikungunya Dan Pengobatannya

Penyakit yang disebabkan virus cikungunya juga penyebaranya melalui nyamuk, antara lain Aedes Aegypti. Perbedaanya dari DBD adalah cikungunya tidak menimbulkan perdarahan hebat, syok dan kematian. Gejala utama penyakit cikungunya adalah tiba – tiba tubuh terasa demam diikuti dengan nyeri / linu dipersendian. bahkan, salah satu gejala yang khas adalah timbul rasa pegal – pegal, ngilu, juga timbul rasa sakit pada tulang dan sendi dan bisa menimbulkan kelumpuhan sementara sehingga, penyakit ini juga disebut demam tulang.

Virus ini menyerang semua umur baik anak – anak maupun dewasa didaerah endemis. Pada Anak kecil dimulai dengan demam mendadak, kulit kemerahan serta sering disertai gejala flu. Bahkan ada anak dijumpai dengan demam tinggi yang mengakibatkan kejang demam. Pada anak yang lebih besar dan orang dewasa, demam diikuti rasa sdakit pada otot dan sendi sehingga sulit untuk berjalan dan pembesara kelenjar getah bening. Mual dan muntah juga bisa menyertai. Demam ini biasanya hanya 3 hari tanpa perdarahan
 
Langkah Pengobatan 
http://herrysusant.wordpress.com/2010/04/22/penyakit-cikungunya-dan-pengobatannya/

Minggu, 07 November 2010

Kegiatan Penyuluhan Puskesmas Tambelang

Sosialisasi Pencegahan dan Pengobatan Penyakit Filariasis di wilayah kerja Puskesmas Tambelang



Sabtu, 09 Oktober 2010

Tip Sehat Berhaji

Para jamaah haji akan dibeli buku Panduan Perjalanan Haji dan lain-lain, termasuk didalamnya pola hidup sehat dengan  cara menjaga kesehatan sebelum berangkat dan selama melaksanakan ibadah haji.
Guna menjaga dan memelihara kesehatan selama berada di tanah suci dibawah ini diberikan beberapa tip untuk sekedar melengkapi tip-tip  yang sudah pernah diterima.
  1. Ibadah memang penting selama berada di tanah suci, tetapi jangan memaksakan diri melakukan ibadah sunnah jika kondisi kesehatan kurang prima. Pelihara kesehatan untuk di fokuskan pada kegiatan Wukuf di Arafah karena kegiatan ibadah inilah yag paling utama dalam rangkaian ibadah haji.
  2. Pakai masker, kecuali jika ada larangan untuk memakainya (tidak diperbolehkan memakai masker pada saat memakai pakaian ihram). Bawalah beberapa lembar masker yang bisa dibeli di asrama haji atau di toko-toko sekitar maktab. Basahi masker agar selalu lembab.
  3. Makan secara cukup dan bergizi, upayakan untuk makan suplemen/vitamin sesuai anjuran dokter